Mengenal Jenis Asuransi yang Populer di Indonesia

  
jenis asuransi indonesia
  Asuransi adalah suatu bentuk perjanjian dimana seorang tertanggung mengikatkan diri pada penanggung dengan cara membayar suatu premi untuk mendapatkan suatu perlindungan karena adanya kerusakan, kerugian, ataupun kehilangan yang terjadi secara tak terduga. Asuransi saat ini juga sudah menjadi salah satu kebutuhan primer bagi masyarakat modern. Jika hal-hal yang tidak diinginkan tersebut terjadi, maka si tertanggung akan mendapatkan uang pertanggungan dari perusahaan asuransi tersebut. Mengingat fungsinya tersebut, maka tidak heran jika asuransi saat ini sudah menjadi bagian dari masyarakat modern. Bahkan asuransi sudah menjadi salah satu kebutuhan primer bagi kebanyakan masyarakat. Seiring berjalannya waktu, bentuk asuransi juga semakin beragam. Maka tidak ada salahnya jika anda mengenal jenis asuransi yang populer di Indonesia.

    Pada dasarnya asuransi terbagi menjadi dua jenis, yakni asuransi jiwa dan juga asuransi umum. Asuransi jiwa sendiri lebih menekankan kepada perlindungan atau proteksi terhadap jiwa seseorang. Sedangkan asuransi umum lebih menitikberatkan pada perlindungan terhadap suatu hal ataupun benda. Kedua jenis asuransi tersebut juga cukup populer di Indonesia. Namun untuk lebih mengenal jenis asuransi yang populer di Indonesia, anda bisa simak yang berikut ini.

1.    Asuransi kesehatan
Ini adalah jenis asuransi yang secara khusus menjamin kesehatan ataupun perawatan para nasabahnya jika suatu saat sakit ataupun mengalami kecelakaan. Asuransi kesehatan adalah asuransi yang paling banyak digunakan di Indonesia jika dibandingkan dengan jenis asuransi yang lainnya.
2.    Asuransi pendidikan
Asuransi jenis ini digunakan untuk menyediakan dana yang akan digunakan untuk membiayai pendidikan anak dimasa yang akan datang. Asuransi pendidikan sangatlah penting, karena setiap tahun biaya pendidikan selalu mengalami peningkatan. Dengan asuransi pendidikan maka kondisi finansial anda tidak akan terganggu meskipun biaya skolah anak cukup tinggi
3.    Asuransi mobil
Asuransi yang satu ini digunakan untuk melindungi mobil dari hal-hal yang tidak terduga seperti kecelakaan, kehilangan, ataupun kerusakan di beberapa bagian mobil. Asuranis mobil terdiri dari dua jenis yakni asuransi gabungan dan juga kerugian total.
Nah itulah beberapa asuransi yang cukup populer di Indonesia. Mengenal tipe asuransi adalah hal yang sangat penting sebelum anda membelinya. Hal ini disebabkan karena setiap jenis asuransi akan memberikan keuntungan yang berbeda-beda. Selain itu, asuransi yang dibutuhkan oleh setiap orang sering kali tidak sama. Berbicara tentang asuransi, maka tidak ada salahnya jika anda bergabung bersama Futuready. Karena bersama Futuready anda akan lebih banyak mendpaatkan keuntunga. Untuk membuktikannya segera daftarkan anda dan keluarga ke program persiapan masa depan Futuready.

Tidak ada komentar

Silahkan Berkomentar :)